Senin, 18 November 2013

Suzuki Karimun Wagon R Media Test Drive

Pada acara Suzuki Karimun Wagon R Media Test Drive yang dihelat PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) beberapa waktu lalu. Tepatnya di Kampung 99 Pepohonan, Limo, Depok, Suzuki memajang 2 unit Karimun Wagon R tipe GX sebagai properti kegiatan lomba foto.

Roof Rack


Saat diperhatikan secara detil, salah satu Karimun Wagon R tipe GX tersebut, sangat berbeda dengan tipe GX di sebelahnya. Yang paling mencolok adalah pemasangan roof rack pada Kendaraan Bermotor Roda Empat Hemat Bahan Bakar & Harga Terjangkau (KBH2) dari Suzuki tersebut.
Menurut salah seorang staff marketing dari SIS yang enggan disebut namanya, mengatakan bahwa Karimun Wagon R itu memang telah mengalami modifikasi dan penambahan aksesori. "Antara lain velg dan ban, roof rack, aksesori pada bumper belakang, jok kulit," ujar si sumber.

Sisi Samping

Selain roof rack, velg dan ban standar yang awalnya menggunakan ukuran 145/80R13 diganti dengan ukuran 185/60R15. Memang, kami sempat bertanya-tanya ketika melihat ukuran ban standar yang digunakan Wagon R, apakah aman dan nyaman saat melalui jalan tol dengan kecepatan minimal 60 km/jam?

Interior

Pada segi interior, kami melihat balutan jok kulit dengan kelir krem yang senada dengan baluran warna pada dasbord. Dengan penggantian jok kulit ini, sepertinya pihak Suzuki rela mengistirahatkan penutup jok yang sudah menjadi bahan standar Wagon R.

Suzuki Wagon R

Dengan kemunculan Karimun Wagon R yang rada istimewa tersebut, mungkinkah PT Suzuki Indomobil Sales akan menambah varian terbaru dari mobil murah dan ramah lingkungan (LCGC) tersebut? Meski diperkirakan, mobil LCGC dari Suzuki itu baru akan dijual di pasar otomotif Tanah Air akhir tahun 2013 nanti.


Versi lain Suzuki Wagon R



DIMENSIONS


Overall Lengthmm
3,600
Overall Widthmm
1,475
Overall Heightmm
1,670-1,700
Wheelbasemm
2,400
Front Treadmm
1,295
Rear Treadmm
1,290
Ground Clearancemm
170
Minimum Turning Radiusm
4,600
 
WEIGHT
Curb Weightkg
825-835
Gross Vehicle Weightkg
1,350
 
ENGINE
Type
K10B engine with DOHC
Cylinder
3
Piston Displacementmm
998
Compression Ratio
1:10
Bore x Strokemm
73.0 x 79.5
Max. Output ps/rpm
68/6,200
Max. Torquenm/rpm
90/3,500
Fuel Distribution
Multi Point Injection
  
TRANSMISSION
Type
5MT
Gear Ratio1st
3.545
2nd
1.904
3rd
1.280
4th
0.966
5th
0.783
Reverse
3.272
Final Gear Ratio
4.388

CHASSIS
Steering
Rack and Pinion
BrakesFront
Ventilated disc
Rear
Drum
SuspensionFront
MacPherson Strut with coil spring
Rear
3-Links Rigid with coil spring
Tyres
145/80 R13
 
CAPACITY
Fuel Tank Cap.Litre
35
Seating Cap.Persons
5


Sangat mudah, aman dan nyaman untuk membeli mobil suzuki wagon r pada kami secara Kredit maupun Cash, Kami siap membantu anda, info harga karimun wagon r



Segera Hubungi Marketing Kami

Agus Lemon

0856 9360 6600    /   087 884 334 636
08222 6088 545   /     021 - 44693928
pin:7683AD29


authorizeddealer.mobilsuzuki@gmail.com

Jika ada persyaratan yang belum lengkap / tidak lengkap, pasti akan DIBANTU

Tidak ada komentar:

Posting Komentar